Author: Syamsudin Manai
ISBN: BH3KUJE2Y8Z
Publisher: Bukudigital.net & Google Book Publisher
Cetakan I : 2014
Posisi negari tercinta kita berada di daerah Khatulistiwa dan beriklim tropis. Ini artinya hampir sepanjang tahun selalu disinari matahari. Ya energi matahari! Sayangnya kita tidak dapat memanfaat kannya semaksimal mungkin. Solusinya adalah menggunakan sel surya untuk mengkonversi sinar matahari menjadi energi listrik.
Dengan buku yang sangat sederhana ini, penulis mencoba berbagi pengetahuan membangun pembangkit listrik tenaga surya. Buku ini sengaja disusun sesederhana mungkin dan lebih ke arah praktis. Mengupas membuat dan sampai implementasi panel surya. Penulis mencoba memberikan contoh berdasarkan percobaan-percobaan yang telah dilakukan.
Author: Syamsudin M
Ukuran: 14 x 21cm
Penerbit: Andioffset
Cetakan II, 2009
Buku ini diharapkan dapat membuka wawasan pembaca bahwa masih ada bahan bakar alternatif pengganti solar dan hebatnya lagi dapat dibuat di skala rumah tangga. Tidak membutuhkan biaya yang mahal untuk membuatnya.
Apakah anda terpikir bahwa kita dapat membuat solar sendiri dengan menggunakan bahan non-fosil. Mungkin sebelumnya terpikir itu adalah sesuatu yang tak mungkin ?
Author: Syamsudin M
Ukuran: 14 x 21cm
Penerbit: Andioffset
Cetakan I, 2009
Minyak Jelatah adalah salah satu dari sekian banyak sumber minyak nabati lainnya yang bisa dijadikan base oil Biodiesel. Untuk base oil lainnya silakan bisa Anda juga coba seperti minyak jarak yang sedang ‘ngetrend’, minyak sawit yang melimpah, juga minyak kelapa dan lainnya. Tinggal mana yang paling lebih kompetitif sebagai
base oil biodiesel.
Buku ini diharapkan bisa membuka wawasan pembaca bahwa minyak goreng bekas pun bisa digunakan sebagai bahan bakar alternatif pengganti solar dan satu lagi bahwa prosesnya dapat dibuat di skala rumah tangga. Tidak membutuhkan biaya yang mahal untuk membuatnya.


Read More
|
Displaying entries 1-3 of 3 |